iklan space 728x90px

Cara Menonaktifkan Notifikasi Email di Twitter

Jendela Informasi - Secara default setiap kali terdapat aktivitas di Twitter yang menyangkut dengan akun Anda, maka Twitter akan mengirimkan notifikasi ke email.  Jika aktivitas Anda di email termasuk sering, maka semakin banyak pula email yang memenuhi inbox.




Solusinya adalah menonaktifkan notifikasi email. Toh, Anda tidak memerlukannya, bukan? Karena dapat langsung mengecek notifikasi di Twitter. Adapun cara menonaktivkan notifikasi email di Twitter adalah sebagai berikut.
  • Log In (masuk) terlebih dahulu ke akun Twitter. Klik ikon menu dan pilih opsi Settings (pengaturan).
  • Kemudian di sisi kiri, klik Email Notifications ( Notifikasii Email).
  • Terdapat 3 bagian notifikasi di sini, yakni aktivitas berkaitan dengan Anda dan Tweet, Retweet dan update dari Twitter.  Saya pribadi tidak memerlukan semua notifikasi yang ada, tetapi tentunya Anda dapat memilih notifikasi mana yang perlu dan tidak.  Cukup hilangkan centang pada notifikasi yang ingin dinonaktifkan.
  • Jika sudah scroll (gulung/geser) halaman ke bagian paling bawah.  Kemudian klik tombol Save Changes (Simpan Peubahan) untuk menyimpan dan mengubah pengaturan yang telah dibuat.
Maman Malmsteen
Maman Malmsteen Aktif menulis sejak tahun 1986 di media massa. Menjadi announcer di Radio Fantasy 93,1 FM sejak tahun 1999. Menjadi Blogger sejak tahun 2010. Sekarang aktif sebagai Content Writer untuk beberapa Blog/Website.

Posting Komentar untuk "Cara Menonaktifkan Notifikasi Email di Twitter"

Follow Berita/Artikel Jendela Informasi di Google News