iklan space 728x90px

Modifikasi Honda Beat 2008



Yang hobi modif bukan cuma cowok, cewek juga nggak mau kalah sama para cowok. Cewek bisa memodifikasi tampilan motornya biar lebih oke.

Meski yang punya cewek, motor ini nggak berkesan girlie. Warna merahnya juga nggak terlalu ngejreng dan nggak ada aksesori yang berlebihan. Perubahan paling banyak di bagian velg dan spakbor. Buat  velg bagian depan dinodif sama Rotong 2,50 merk Swallow 120/70-14. Sedangkan velg belakang diganti sama Polish Daihatsu 5 inci merk Swallow ukuran 140/60-14 dengan lapisan chrome.
Di bagian spakbor, bagian belakang dan kolong ikutan dimodif. Tambahan lain cuma di bagian knalpot yang memakai Password dan Filter merk Koso. Biar modifnya termasuk simpel tapi hasilnya terlihat funky.

Data Modifikasi :
Velg depan : Rotong 2,50 jari 72, Swallow 120/70-14
Velg belakang : Polish Daihatsu 5 inch, Swallow 140/60-14 Chrome plated
Spakbor belakang : Modified
Spakbor depan : Modified
Knalpot : Password
Maman Malmsteen
Maman Malmsteen Aktif menulis sejak tahun 1986 di media massa. Menjadi announcer di Radio Fantasy 93,1 FM sejak tahun 1999. Menjadi Blogger sejak tahun 2010. Sekarang aktif sebagai Content Writer untuk beberapa Blog/Website.

Posting Komentar untuk "Modifikasi Honda Beat 2008"

Follow Berita/Artikel Jendela Informasi di Google News